Arti Nama Jawa. Kebanyakan sebuah nama yang diberikan oleh orang tua mengandung makna, doa, dan juga harapan. Jadi tidak heran jika para orang tua tidak terkecuali orang Jawa benar-benar memberikan perhatian lebih sebelum memilih nama untuk anaknya. Dan salah satu yang diperhatikan adalah Arti Nama Jawa. Sebab tidak sedikit orang Jawa yang menganggap Arti Nama Bayi merupakan sesuatu hal yang sakral.
Berikut beberapa Arti Nama Jawa yang bisa penulis berikan dan mungkin bisa kalian jadikan referensi untuk sang jabang bayi yang akan lahir. Atau mungkin kalian yang ingin mengetahui Arti Nama kalian yang mengandung bahasa Jawa. Silahkan dlihat-lihat dan dibaca ya. semoga bermanfaat.
Arti Nama Jawa untuk Pria.
Ardhani : Suci
Abimmanyu : Tidak takut kesulitan
Adiwangsa : Mulia
Bagas : Tegap dan kuat
Basudewa : Hamba Tuhan
Dhanurendra : Berilmu tinggi
Panji : Bendera tanda kebesaran
Radithya : Matahari
Rudiyanto : Keteguhan, kebijaksanaan, berpengaruh pada kekuasaan
Wirasana : Bersikap pahlawan
Arti Nama Jawa untuk Perempuan.
Ambarwati : Wanita cerdas dan harum
Anindita : Sempurna
Ayunidya : Wanita yang cantik
Cahyaningrum : Cahaya terang dan berbau harum
Hasana : Kelak bahagia
Iswahyuni : Pemberian
Lituhayu : Cantik rupawan
Nurhayatun : Cahaya hati
Soemiati : Saleh, sopan dan bijaksana
Wirastuti : Sangat terpuji
Semoga Arti Nama Jawa diatas bisa menjadi referensi buat kawan-kawan yang sedang mempersiapkan nama untuk kelahiran sang jabang bayi.
Sponsor
8 comments:
nama saya bukan nama jawa hehe :D
hehehe...kalau gitu ga termasuk dunk ya... :)
klo artie ARGANI BIMA MAHARDIKA apa?sebelumnya trima kasih,,,
suka ilmu pengetahuan, teguh dan bijaksana serta punya pengaruh
ayu dilla putri
Berkah Tuhan yang mempunyai keteguhan hati serta kebijaksanaan yang sangat besar. Ia mempuyai sifat pengasih dan penyayang yang begitu tinggi namun penuh ambisius di dalam berkarir. Tapi semuanya itu kembali ke diri kamu sendiri mau percaya ap ga.
kalo herman prasetyo
herman prasetyo@ : Berdasarkan hasil penelusuran, arti nama anda mengandung kebahagiaan, kehormatan serta penuh dengan pengorbanan. Anda termasuk berkah Tuhan yang mempunyai jiwa yang teguh, bijaksana serta mempunyai pengaruh terhadap suatu kekuasaan. Tapi tetap semua itu dikembalikan ke diri anda pribadi serta sang Pencipta.
Posting Komentar